Al-Imam Ibnu ‘Abdil Barr rahimahullah menukilkan seuntai nasihat yang disandarkan kepada sahabat mulia 'Abdullah bin Mas'ud radhiyallahu'anhu, bahwasannya beliau menyampaikan, 

عَÙ„َÙŠْÙƒُÙ…ْ بِالْعِÙ„ْÙ…ِ Ù‚َبْÙ„َ Ø£َÙ†ْ ÙŠُÙ‚ْبَضَ ÙˆَÙ‚َبْضُÙ‡ُ Ø°َÙ‡َابُ Ø£َÙ‡ْÙ„ِÙ‡ِ

 Wajib bagi kalian untuk (menuntut) ilmu sebelum ilmu itu dicabut, dan tercabutnya ilmu itu dengan kepergian (kematian) para ahli ilmu. 

[Kitab Jami' Bayanil Ilmi wa Fadhlih Hal. 592, Jilid 1, Cetakan Dar Ibnul Jauzi.]

#KematianAlim #Kehilangan #SemangatBelajar #Motivasi

Join Channel Telegram kami:

https://t.me/CatatanThuwailib